Jumat, 20 Februari 2015

Setiap manusia pasti punya permasalahan. Entah itu dengan pekerjaan, teman-teman atau mungkin hal lain yang mengecewakan Anda. Semua permasalahan tersebut membuat Anda merasa tertekan,sedih,sendirian dan merasa lemah.

Di setiap kehidupan ada pasang dan juga ada surutnya,semuanya adalah sebuah cobaan yang harus dilewati. Cara pertama untuk mengatasinya adalah dengan berpikir jernih. Ingatlah jika semua itu selalu ada jalan dari setiap permasalahan.

Selagi  masih mampu berjalan maka berjalanlah sesuai kemampuan  ,walaupun jalan yang akan dilalui tak selamanya mulus .Manusia pasti selalu punya permasalahan entah itu masalah dalam keluarga,pekerjaan ataupun dalam pergaulan,semua masalah itu sering membuat kita tertekan,lemah,sedih bahkan hilang percaya diri. disetiap kehidupan selalu ada pasang  dan surutnya,semua itu adalah cobaan yang harus  dilalui.

Walaupun membutuhkan kesabaran cobalah luapkan semua kekecewaan, dalam sebuah tulisan.Jauhkan hal yang dapat membuat  malas .berbuat sesuatu yang dapat memotivasi ,anggaplah semua itu adalah sebuah cobaan yang harus dilalui.Lupakan semua hal yang hendak menghalangi,yakinlah jika disetiap masalah selalu ada jalan keluarnya,bukankah kesuksesan tidak akan terasa manis kalau tanpa kegagalan.(*)


0 komentar :

Posting Komentar